Menyimpan Data di Awan

Kini, Anda dapat menyimpan data di “awan” menggunakan teknologi “cloud computing”. Salah satu penyedia layanan adalah Google dengan Google Drive. Untuk menggunakan layanan ini, Anda perlu memiliki akun Google.

Setelah membuat akun Google, silahkan login. Demi kemudahan, tutorial ini menggunakan peramban (browser) Google Chrome. Tampilan awal, sebagai berikuit:

 

image

Anda bisa langsung mengakses dengan mengetik alamat: https://drive.google.com

image

Berikut adalah jendela Google Drive dan file yang telah diunggah (upload).

image

Untuk membuat file baru, silahkan klik tombol CREATE. Untuk mengunggah file, silahkan klik tombol unggah (sebelah kanan).

image

Demikian tutorial. Semoga bermanfaat.